KEGIATAN PROGRAM

PROFIL




Puskesmas Padang , berada di Jalan Raya Padang No. 48  Kecamatan Padang Kabupaten Lumajang, Telp. (0334) 889522. Puskesmas Padang dipimpin oleh seorang Kepala Puskesmas yang secara Teknis Fungsional bertanggung jawab kepada Dinas Kesehatan Daerah dan secara Teknis Operasional bertanggung jawab kepada Bupati sebagai Kepala Daerah.
Puskesmas Padang memiliki luas wilayah 59,17 km2 dan terletak di dataran rendah. Pembagian wilayah kerja Puskesmas Padang meliputi 9 desa ( desa Kedawung, desa Padang, desa Kalisemut, desa Merakan, desa Tanggung, desa Mojo, Desa Bodang, desa Babakan, dan desa Barat), dengan batas wilayah sebagai berikut :
a.       Utara                : Kecamatan Kedungjajang
b.      Selatan             : Kecamatan Senduro
c.       Barat                : Kecamatan Gucialit 
Timur                      : Kecamatan Sukodono
2.1  Distribusi Penduduk Menurut Jenis Kelamin 
Tabel 2.2 Distribusi Penduduk Penduduk menurut jenis Kelamin di Wilayah kerja Puskesmas PadangTahun  2016
No.
Desa
Laki-laki
Perempuan
Jumlah
N
%
N
%
N
%
1.
Padang
 1.146

1.150

2.296

2.
Kedawung
  2.392

2.416

4.808

3.
Kalisemut
1.789

1.823

3.612

4.
Merakan
1.624

1.741

3.365

5.
Tanggung
1.489

1.434

2.923

6.
Mojo
2.056

2.016

4.072

7.
Babakan
1.407

1.437

2.844

8.
Bodang
3.089

3.219

6.308

9.
Barat
3.772

3.914

7.686


Jumlah
18.764

19.150

37.914

(sumber: data kecamatan Padang)
2.1  Distribusi  Penduduk Menurut  Jenis  Pekerjaan
Tabel 2.3 . Distribusi Penduduk menurut Jenis Pekerjaan di wilayah kerja Puskesmas Padang Tahun 2015
Jenis Pekerjaan
Desa
Jumlah
Padang
Kedawung
Kalisemut
Merakan
Tanggung
Mojo
Babakan
Bodanng
Barat
Tani/Buruh/staf
611
1.532
1.135
1.095
848
1.181
877
2.072
2.416
11.767
PNS/TNI/ POLRI/Staf Desa
22
85
13
15
20
16
31
10
30
242
Pensiunan
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
Pengrajin
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
Dagang
40
53
54
35
55
68
47
36
85
473
Lain-lain
39
792
250
983
980
40
408
735
755
4.982
JUMLAH
712
2.462
1.451
2.128
1.903
1.305
1.363
2.853
3.286
17.464
 (Sumber: data Kecamatan Padang)

2.2  Distribusi Penduduk Menurut Sarana Pendidikan
Tabel 2.4. Distribusi Penduduk menurut Sarana Pendidikan di wilayah kerja Puskesmas Padang Tahun  2015
NO
DESA
TK
SD
MI
SLTP
SLTA
1
Padang

1
-
-
-
2
Kedawung

3
1
-
-
3
Kalisemut

3
-
-
-
4
Merakan

3
-
-
-
5
Tanggung

2
1
1
-
6
Mojo

2
-
1

7
Babakan

2
-
-

8
Bodang

4
-
-

9
Barat

3
4
2

Jumlah

23
6
4
-
                      (Sumber: data Kecamatan Padang)

2.3  Distribusi Peran Serta Masyarakat
1.
Jumlah Dukun Bayi
:
32
orang
2.
Jumlah Kader Posyandu
:
294
orang
3.
Jumlah Kader Ponkesdes
:
5
orang
4.
Jumlah Kader Tiwisada
:
88
orang
5.
Jumlah Guru UKS
:
35
orang
6.
Jumlah Santri Husada
:
0
orang
7.
Jumlah Kader Lansia
:
28
orang
8.
Jumlah Kelompok Batra
:
0
Kelompok
9.
Jumlah Posyandu
:
44
Pos
10.
Jumlah Polindes
:
5
Pos
11.
Jumlah Ponkesdes
:
5
Pos
12.
Jumlah Poskestren
:
0
Pos
13.
Jumlah Pos UKK
:
1
Pos
14.
Jumlah Saka Bhakti Husada
:
1
SBH
15.
Jumlah Organisasi Masyarakat/LSM peduli
:
0
Kelompok
16.
Jumlah Panti Asuhan
:
0
Buah
17.
Jumlah Panti Wreda
:
0
Buah
18.
Jumlah Posyandu Lansia
:
9
Pos
19.
Jumlah UKBM Lainnya
:
9
Pos
20.
Jumlah Kader Kes Jiwa
:
18
Orang


Tidak ada komentar:

Posting Komentar